Sabtu, 12 Juli 2014

Cara Membuat Kerupuk Bawang Renyah

Cara Membuat Kerupuk Bawang Renyah - Mendengar kata bawang Anda semuanya pasti lari, hehehe. Maklumlah, Andiri habis menonton film yang menyeramkan seperti vampir yang ituloh teman teman sekalian pasti tahu jika menontonya. Saya yakin dengan hal tersebut, kali ini saya akan mengatakan kepada Anda semuanya saya akan menulis bagaiaman caranya membuat kue yang beraroma bawang. Hehehe, mungkin yang ada dipikiran Anda saat itu adalah Anda akan membuat kue dari bawang yang dijemur lalu digoreng, iya kan? Hehehe.

Cara Membuat Kerupuk Bawang Renyah
Bagaimana caranya untuk memulai sesuatu hal tersebut? Nah, saya yakin sekali Anda sudah tidak sabar lagi untuk bisa membuat sebuah kue yang memang membuat semua orang penasaran. Apalagi dengan namanya yang unik sekali. Hehehe, yuk kita lihat di bawah ini, uppps tapi Andiri sarankan untuk menyiapkan berbagai peralatan ya teman teman sekalian. Karena supaya nggak repot nantinya. Hehehe. Enyakkkkkk.


Bahan-bahan yang dibutuhkan adalah:

  1. 10 siung bawang putih
  2. 1 kilogram tepung terigu
  3. 200 ml air matang
  4. 1 sendok makan kaldu bubuk
  5. 1 sendok makan ketumbar bubuk
  6. 1 sendok teh soda kue
  7. ½ sendok teh merica bubuk
  8. 2 siung bawang bombay, haluskan
  9. 3 sendok makan seledri
  10. 1 sendok makan minyak goreng
Langkah-langkah membuat kue kerupuk bawang enyakkkk:
  • Dari beberapa bahan diatas masukkan & campur seluruhnya menjadi satu selanjutnya uleni hingga adonan tak lengket ditangan (hingga kalis).
  • Kemudian digiling dengan tipis-tipis adonan dengan tingkat ketebalan kira-kira 0,5 cm & potong sepert! kotak-kotak kecil dengan menggunakan pisau. Anda bisa membentuk adonan yang sudah dipotong sepert! keong.
  • Setelah selesai dipotong-potong kita siapkan minyak goreng untuk dipanaskan, & goreng adonan kerupuk dgn menggunakan api sedang hingga warnanya berubah menjadi kuning kecoklatan.
  • Setelah dianggap cukup mateng angkat, terus tiriskan minyaknya. Lalu sajikan dan makan bersama-sama keluarga dengan sebgai pelengkap nassi. Hmmm. enyakkkk.
Nah. Ayuk kita masak-memasak lagi. Cukup enak sekali banyak kue yang Andiri masak dan banyak pula yang teman-teman dapatkan loh. Hehehe Siapa yang cepat dia dapat, siapa terlamlambat kuenya Andiri yang makan ya teman teman sekalian. Saya akan membuat semuanya menjadi asyik dan enyakkkkk, terima kasih telah membaca artikel cara membuat kerupuk bawang renyah dan baca juga artikel lainnya yang tak kalah menariknya ya teman teman sekalian seperti Cara Membuat Kue Kering Coklat

Cara Membuat Kerupuk Bawang Renyah Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar